Penerapan Senam Kegel terhadap Inkontinensia Urin pada Lansia di Kelurahan Pulisen Kabupaten Boyolali
DOI:
https://doi.org/10.56359/igj.v1i3.81Keywords:
inkontinensia urin, kegel, lansiaAbstract
Tujuan: Mendeskripsikan perbedaan derajat frekuensi inkontinensia urin pada lansia sebelum dan sesudah diterapkan senam kegel di Kelurahan Pulisen Kabupaten Boyolali.
Metode: Jenis penelitian ini menggunakan metode studi kasus dengan desain penelitian deskriptif.
Hasil: Penelitian ini menunjukkan sebelum dilakukan penerapan senam kegel kedua responden termasuk dalam derajat frekuensi inkontinensia urin sedang dan setelah pelaksanaan senam kegel selama 6 kali dalam 2 minggu derajat frekuensi inkontinensia urin kedua responden termasuk dalam derajat frekuensi inkontinensia urin ringan.
Kesimpulan: Terdapat perbedaan derajat frekuensi inkontinensia urin sebelum dan sesudah dilakukan senam kegel menjadi menurun pada lansia.
Downloads
References
Agustina, A., Yuniarti, Okhtiarini, D. 2021. Hubungan Tingkat Depresi Dengan Kejadian Inkontinensia Urine Pada Lansia Di Panti Sosial Tresna Werdha Budi Sejahtera Banjarbaru. Jurnal Terapung : Ilmu-Ilmu Sosial. Vol. 03 No. 02. Hal. 01-12
Dahlan, D. A., Martiningsih. 2018. Pengaruh Latihan Kegel Terhadap Inkontinensia Urine Pada Lansia Di Panti Sosial Tresna Wherda Meci Angi Bima. Jurnal Kesehatan Prima. Vol. 08 No. 02 Hal. 1292-1297
Daryaman, U. 2021. Pengaruh Kegel Exercise Terhadap Inkontinensia Urine Pada Lansia. Jurnal Sehat Masada. Vol. 15 No. 01 Hal. 174-179
Faisal, T. I., Khaira, N., Veri, N. 2021. Kombinasi Bridging dan Kegel Exercise Untuk Menurunkan Inkontinensia Urin Pada Lansia. Dunia Keperawatan: Jurnal Keperawatan dan Kesehatan. Vol. 09 No. 02 Hal. 276-282
Friska, B., Usraleli, Idayanti, Magdalena, Sakhnan. 2020. The Relationship Of Family Support With The Quality Of Elderly Living In Sidomulyo Health Center Work Area In Pekanbaru Road. Jurnal Proteksi Kesehatan. Vol. 9 No.1 Hal. 1-8
Harahap, M. A., Rangkuti, N. A. 2020. Pengaruh Senam Kegel Terhadap Frekuensi Inkontinensia Urine Pada Lansia Di Wilayah Kerja Puskesmas Pijorkoling Kota Padangsidimpuan. Jurnal Education and Development Institut Pendidikan Tapanuli Selatan. Vol. 8 No.4 Hal. 523-526
Hartinah, D., Yulisetyaningrum. 2016. Kegel Exercise Terhadap Penurunan Inkontinensia Urine Pada Lansia Di Desa Undaan Lor Kecamatan Undaan Kabupaten Kudus. Jurnal Ilmu Keperawatan dan Kebidanan (JIKK). Vol. 07 No. 02 Hal. 32-36
Hartini, T., Sri, B. E. B., Sulastri, T. 2018. The Influence Of Kegel Exercise On Urine Incontinension Reduction In Elderly. Asian Jurnall Appl Sci. Vol.6 No.5
Hasanah, S. R., Andayani, S. A., Khotimah, H., Nugroho, S. A., Wahid, A. H. 2019. Senam Kegel Yang Diawali Dengan Do'a Terhadap Inkontinensia Urine Pada Lansia Elderly. Jurnal Keperawatan. Vol. 09 No. 02 Hal. 01-08
Khaira, N., Faisal, I., Isnaini, Veri, N. 2022. Pendampingan Lansia Dalam Perawatan Inkontinensia Urin Di Rumah Pada Wilayah Kerja Puskesmas Darul Imarah Kabupaten Aceh Besar. Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM). Vol. 05 No. 03 Hal. 820-826
Lestari, P. R., Jauhar, M., Surachmi, F. 2021. Studi Literatur : Senam Kegel Efektif Menurunkan Frekuensi Berkemih Pada Lansia. Berkala Ilmiah Mahasiswa Ilmu Keperawatan Indonesia. Vol. 9 No.1
Nivethitha, D., Karunagari, D. K. 2019. Efficacy Of Kegel Exercise On Urinary Incontinence Among Elderly Females. IJRAR-Inernational Journal Res Anal Rev. Vol.6 No.2
Norlinta, S. N .O., Sari, R. A. 2021. Hubungan Kelemahan Otot Dasar Panggul Dengan Terjadinya Inkontinensia Pada pra-Lansia. Jurnal Fisioterapi dan Rehabilitasi. Vol. 5 No. 2 Hal. 119-124
Olyverdi, R., Syafitri, T. 2021. Health Faculty Of Fort De Kock University Bukittinggi Diploma III Of Physiotherapy Study Program Scientific Paper, September 2021. Jurnal Mitra Rafflesia. Vol. 13 No. 02
Perkumpulan Kontinensia Indonesia (PERKINA). 2018. Panduan Tata Laksana Inkontinensia Urine pada Dewasa. Edisi Kedua. Ikatan Ahli Urologi Indonesia: Jakarta
Pora, Y. D., Aran, M. L. B., Sonang, D. M. Y. 2018. Pengaruh Latihan Senam Kegel Terhadap Frekuensi Berkemih Pada Lansia Di UPTD Kesejahteraan Lanjut Usia Padu Wau Waipare Maumere. Jurnal Keperawatan dan Kesehatan Masyarakat. Vol. 05 No. 01 Hal. 8-13
Rahmawati, Alifariki, L. O., Haryati, Rangki, L., Sukurni. 2020. Peningkatan Kemampuan Berkemih Melalui Senam Kegel Bagi Lansia di Loka Rehabilitasi Sosial Lanjut Usia Minaula Kendari. Journal of Community Engagement in Health. Vol. 3 No.1 Hal. 50-54
Samosir, N. R., Ilona, Y. T. 2019. Pengaruh Pemberian Senam Kegel Untuk Menurunkan Derajat Inkontinensia Urin Pada Lansia. Jurnal Ilmiah Fisioterapi (JIF). Vol. 2 No.1 Hal. 18-24
Subandiyo, Widayanti, E. D., Riyadi, S., Walin. 2022. Latihan Senam Kegel Dengan Penurunan Inkontinensia Urin Pada Lansia di Posyandu Lansia Wirasana Purbalingga. MARTABE: Jurnal Pengabdian Masyarakat. Vol. 05 No. 03 Hal. 1050-1057
Sulistyawati, A. I., Abdullah, A., Kasimbara, R. P., Fau, Y. D. 2022. Pengaruh Latihan Senam Kegel Terhadap Inkontinensia Urine Pada Lansia Di RS Toeloengredjo Pare. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah. Vol. 7 No. 01 Hal. 7-11
Sumanti. 2018. Asuhan Keperawatan Pada Lansia Ny.A dengan Inkontinensia Urin Melalui Penerapan Kegel Exercise di RW II RT IV Kelurahan Lolong Belanti Kecamatan Padang Utara Tahun 2018. Skripsi. Universitas Andalas. Padang, Sumatera Barat
Sutarmi, Setyowati T, Astuti Y. 2016. Pengaruh Latihan Kegel Terhadap Frekuensi Inkontinensia Urine Pada Lansia Di Unit Rehabilitasi Sosial Margo Mukti Rembang. Jurnal Riset Kesehatan. Vol. 5 No.1
Wahdi, A., Puspitosari, D. R., Septiani, F., Firdaus, R. A. O. 2021. Modul Kegel Exercise "Latihan Otot Dasar Panggul Pada Post TURP Dengan Inkontinensia Urin". Pena Persada: Purwokerto
Widianti, Proverawati, A. 2018. Senam Kesehatan. Edisi Kedua. Nuha Medika : Yogyakarta
Wijaya, A. K., Andari, F. N. 2022. Pengaruh Senam Kegel Terhadap Frekuensi Berkemih Atau Buang Air Kecil Pada Lanjut Usia Di Panti Sosial Tresna Werdha Pagar Dewa Bengkulu. Manuju: Malahayati Nursing Journal. Vol. 04 No. 05 Hal. 1274-1286
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 INDOGENIUS

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.